Gema Yang
Indah
21/10/2016 .
Lantunan
sholawat yang terdengar dilapangan tarbiyah IAIN RADEN INTAN LAMPUNG,
dibawah
tenda yang megah para mahasiswa/i dengan penuh semangat melontarkan lafal
sholawat .
Acara ini dibuka pada pukul 09.00 dan
berlangsung 1 hari penuh,
dengan mengusung tema "mari kita
tingkatkan dzikir fikir dan amal sholeh untuk mencapai konsep diri yang hakiki.
Dihadiri
oleh Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Bapak Dr.Chairul Anwar,M.Pd
Wakil dekan II Dr.H.Abdul Hamid M.Ag , wakil dekan III rubhan masykur,M.Pd ,
Ketua MUI Lampung Dr. H. Khairuddin Tahmid, MH , civitas akademika. "Acara
seperti ini merupakan acara yang pertama kali diadakan,
karena mulai
hilang nya agenda-agenda keIslaman .
kami ingin
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan menjadi panutan bagi Fakultas yang lain.
Karena
Fakultas Tarbiyah merupakan Fakultas yang banyak diminati dan harus diimbangi
dengan kualitas yang baik pula .
Harapan saya
agenda ini dapat terlaksana setiap tahun nya" ujar muhammad ali saepudin
selaku perwakilan dema . "Kegiatan istighosah dan sholawat hadir dari
kreatifitas mahasiswa , agenda ini adalah agenda yang luar biasa serta mendapat
dukungan penuh dari Rektor IAIN RADEN INTAN LAMPUNG yaitu bapak Prof.Dr.Moh.Mukri,M.Ag
news by : Lia Mustika, DKK
0 Komentar